Sistem Navigasi Pada Mobile Robot Dalam Penentuan Arah Dan Pemetaan Posisi

Authors

  • Diah Liani Politeknik Negeri Sriwijaya
  • Ade Silvia Politeknik Negeri Sriwijaya
  • Lindawati Lindawati Politeknik Negeri Sriwijaya

Keywords:

Mobile, Robot, Modul Compass, HMCL5883

Abstract

Paper ini akan dirancang mobile robot dengan kemampuan mengatur arah gerak menuju arah yang dituju menggunakan compass sebagai penentu arah dengan metode waypoints. Penelitian ini membandingkan modul compass digital tipe HMCL5883L seberapa besarkah error yang didapatkan, seberapa dekat dengan sudut sebenarnya untuk menentukan arah penggunaan sensor compass. Penelitian ini mobile robot dapat bergerak dikendalikan menggunakan PC (Personal Computer) sebagai antar muka pengguna dimana komunikasinya yang di peroleh. Arah gerakan mobile robot dapat memberikan informasi terkait
letak posisi keberadaan mobile robot data yang di terima dari robot akan dikirim ke server yang berupa jarak depan, jarak kiri, jarak kanan, Kecepatan kanan, Kecepatan Kiri, nilai compass.
Kata kunci – Mobile, Robot, Modul Compass, HMCL5883L.

Downloads

Issue

Section

Articles